Survei Penerapan Metode Pembelajaran Value Clarification Technique untuk Membentuk Sikap Sosial Siswa pada Guru Pembelajaran Penjasorkes

Penulis

  • Siti Uswatun Hasanah Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Resty gustiawati Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Rahmat Iqbal Universitas Singaperbangsa Karawang

DOI:

https://doi.org/10.35706/jlo.v1i1.3895

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah ingin mengetahui penerapan metode pembelajaran value clarification technique untuk membentuk sikap sosial siswa dalam pembelajaran pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan pada guru smp dikecamatan kutawaluya. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan menggunakan metode  survei,  teknik  pengambilan  datanya  dengan  menggunakan  angket. Penelitian ini pengambilan teknik Probability sampling. Populasi dari penelitian ini adalah  seluruh  guru  sekolah menengah pertama se-kecamatan kutawaluya yang berjumlah 91 orang dari seluruh populasi guru PJOK di kecamatan kutawaluya berjumlah 12 orang. Data  yang  terkumpul dianalisis dengan teknik statistik deskriptif dengan persentase. Uji validitas instrumen menggunakan  rumus Pearson  Product  Moment dengan  hasil  butir  soal  yang  valid berjumlah  22  butir  dari  25 pernyataan. Uji  reliabilitas menggunakan  rumus Alpha Cronbach sebesar 0,956 sehingga instrumen tersebut reliabel. Hasil  penelitian  menunjukan  bahwa penerapan metode pembelajaran value clarification technique untuk membentuk sikap sosial siswa dalam pembelajaran penjas pada guru smp di kecamatan kutawaluya adalah rata-rata 51,1667 memiliki kategori “Cukup baik” hasil data sebanyak 5 responden dengan presentase (41,7%). Dengan demikian penerapan metode pembelajaran value clarification technique masih belum di implementasikan oleh beberapa guru pendidikan jasmani olahraga dan kesehatan yang ada di kecamatan kutawaluya.

Kata kunci : Metode Pembelajaran Value Clarification Technique,Sikap Sosial, Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan, Guru

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Ahmadi, A. (2012). Psikologi sosial. Jakarta : Rineka Cipta.

Arikunto, S. (2013). Manajemen penelitian. Jakarta : Rineka Cipta.

. (2013) .Prosedur Penelitian.Jakarta: Rineka Cipta

Djuwita R dkk. (2013). Psikologi sosial. Jakarta : Erlangga

Effendi, R. (2017). “Sosiologi Olahraga”. Karawang : Universitas Singaperbangsa Karawang.

Fachruddin, Imam. (2009). Desain Penelitian. Malang.

Fitriani, Winda (2015). “Penerapan Model Value Clarification Technique (Vct) Tipe Analisis Nilai Dalam Pembelajaran Pkn Untuk Meningkatkan Partisipasi Belajar”. Jurnal pendidikan jasmani dan olahraga.

Gafur, A. Dan Fathurahman. (2011). Model Pembelajaran value clarification technique. [Online]. Tersedia : http://fatkhan.web.id/pengertian-model-pembelajaran-value-clarification-technique-vct/.html [2 September 2017]

Gerungan, W.A. (2014). Psikologi sosial. Bandung : PT Refika Aditama.

Gustiawati, Resty, dkk. (2014). “Impelementasi Model-model Pembelajaran Penjas dalam Meningkatkan Kemampuan Guru Memilih dan Mengembangkan Strategi Pembelajaran Penjasorkes”. Jurnal Ilmiah Solusi Vol. 1 No. 3 September – November 2014 (33-40).

Nasution. (2009). Metode Research. Jakarta: Bumi Aksara.

Nuryati, A. (2009). “Hubungan antara Interaksi Sosial Siswa dengan Prestasi Belajar Bahasa Indonesia Madrasah Ibtidaiyah se-Kabupaten Gorontalo”. Cakrawala Pendidikan (no.2)

Ratna Djwirta, dkk. (2009). Interaksi sosial. Bandung : PT Refika Aditama (123-126)

Referiana, K.P. (2017). Sikap Sosial Siswa dalam pembelajaran pendidikan jasmani. Skipsi pada PJKR FIK UNY : tidak diterbitkan.

Sugiono. (2014) metodelogi penelitian pendidikan. Bandung : Alfabet

##submission.additionalFiles##

Diterbitkan

2020-09-17 — Diperbaharui pada 2021-07-21

Versi

Cara Mengutip

Hasanah, S. U., gustiawati, R. ., & Iqbal, R. . (2021). Survei Penerapan Metode Pembelajaran Value Clarification Technique untuk Membentuk Sikap Sosial Siswa pada Guru Pembelajaran Penjasorkes. Jurnal Literasi Olahraga, 1(1). https://doi.org/10.35706/jlo.v1i1.3895 (Original work published 17 September 2020)

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 > >>