Tingkat Minat Siswa dalam Mengikuti Ekstrakurikuler Futsal di SMAN 1 Pagaden Subang
DOI:
https://doi.org/10.35706/judika.v10i1.6712Abstrak
Tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui berapa besar minat siswa terhadap kegiatan ekstrakurikuler futsal pada Siswa SMA Negeri 1 Pagaden Subang. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriktif. Populasi penelitian ini adalah siswa SMA Negeri 1 Pagaden Subang kelas yang memiliki tingkat usia yang sama yaitu 14-17 tahun. Populasi dan pengambilan sampel yaitu menggunkan teknik purposive dengan karakteristik orang-orang yang bermain futsal. Teknik analisis data deskriktif dengan perhitungan dalam angket. Berdasarkan hasil analisis diskriktif menunjukkan bahwa rata-rata minat siswa dalam bermain futsal berada pada kategori rendah. Hal ini terlihat baik pada faktor internal maupun faktor eksternal siswa SMA Negeri 1 Pagaden Subang.
Unduhan
##submission.downloads##
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 JUDIKA (JURNAL PENDIDIKAN UNSIKA)
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.