PharmaCine: Journal of Pharmacy, Medical and  Health Science merupakah media untuk publikasi ilmiah mengenai aspek farmasi, medis dan kesehatan. PharmaCine diterbitkan oleh Program Studi Sarjana Farmasi, Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Singaperbangsa Karawang bekerjasama dengan IAI (Ikatan Apoteker Indonesia). PharmaCine diterbitkan 2 kali dalam setahun sebagai wadah untuk mahasiswa, farmasis, tenaga medis dan tenaga kesehatan lainnya dalam update keilmuan dan bahan literatur ilmiah.  PharmaCine mempublikasikan artikel meta analisis,  artikel penelitian, artikel review, dan laporan kasus. Artikel yang masuk diperiksa oleh mitra bestari (peer-reviewed) yang sesuai dengan bidang keilmuannya. Ruang lingkup Jurnal PharmaCine meliputi aspek farmasi, medis, dan kesehatan dengan topik sebagai berikut: Farmakologi, Farmakoterapi, Farmasi Klinik, Teknologi Farmasi, Farmasi Herbal, Farmasi Sosial, Manajemen Farmasi, Biokimia Klinik, Farmakogenetik, Kimia Farmasi, Biologi Farmasi, Ilmu Kesehatan Masyarakat (Public Health).

Call For Papers

2023-09-15

Call For Paper for PharmaCine: Journal of Pharmacy, Medical and Health Science Volume 4 No 2 September 2023

Vol 4 No 2 (2023): PharmaCine: Journal of Pharmacy, Medical and Health Science

Lihat semua terbitan