Number Sense Siswa pada Materi Bilangan

Authors

  • Umi Nurjanah Pendidikan Matematika Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Dori Lukman Hakim Universitas Singaperbangsa Karawang

Abstract

Kepekaan siswa terhadap bilangan pada operasi matematis berserta hubungan dengan bilangan yang lainya (number sense), menjadi dasar penting dalam menyelesaikan masalah matematis. Kemampuan number sense dapat dilatih sejak siswa mengenal bilangan. Namun pembelajaran di sekolah guru terbiasa mengajarkan siswa menyelesaikan masalah secara algoritma ,yaitu : logis, sistematis, dan terperinci. Artikel ini menggambarkan bagaimana komponen-komponen number sense dalam sebuah bilangan itu diterapkan pada materi yang diajarkan. Komponen-komponen dari number sense ini menilai besaran bilangan, komputasi mental, estimasi, dan menilai kerasionalitasan. Sehingga dalam artikel ini dapat memaparkan bagaimana kemampuan number sense siswa pada materi bilangan.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2019-12-12

How to Cite

Nurjanah, U., & Hakim, D. L. (2019). Number Sense Siswa pada Materi Bilangan. Prosiding Sesiomadika, 2(1e). Retrieved from https://journal.unsika.ac.id/index.php/sesiomadika/article/view/2949

Issue

Section

Artikel