Upaya Meningkatkan Keterampilan Pukulan Forehand Drive Dalam Permainan Tenis Meja Dengan Menggunakan Metode Media Dinding
DOI:
https://doi.org/10.35706/joker.v3i1.7213Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk melihat penerapan metode yang digunakan dalam peningkatan pukulan forehand dalam permainan tenis meja pada siswa SDM Ambokembang. Dari hasil analisis yang diperoleh terjadi peningkatan yang sangat signifikan dari siklus I dan siklus II. Hasil belajar pada siklus I dalam kategori tuntas adalah 42,86% dan pada siklus II terjadi peningkatan hasil belajar siswa dalam kategori tuntas sebesar 80,95%. Maka dapat disimpulkan bahwa pembelajaran tenis meja melalui media dinding dapat meningkatkan hasil belajar siswa SDM Ambokembang. Dari hasil analisis yang diperoleh peningkatan yang signifikan dari siklus I dan siklus II. Beberapa saran, khususnya pada guru pendidikan jasmani sebagai berikut : guru hendaknya lebih inovatif dalam menyampaikan materi pembelajaran. guru hendaknya memberikan pembelajaran kepada siswa dengan permainan yang sederhana tetapi mengandung unsur materi, agar siswa tidak jenuh dalam mengikuti pembelajaran. Guru memberikan modifikasi alat pembelajaran yang sederhana, efisien, efektif, dan tidak memerlukan biaya mahal untuk membuatnya yang dapat dilihat atau dipegang langsung oleh siswa, karena dapat memotivasi siswa untuk selalu mencoba dan mengulangi secara terus.
Downloads
References
Arikunto, 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Bandung: Ganeca. Kosasih, 1994. Pendidikan Jasmani. Senayan: Gelora Aksara Pratama.
Barnes, 1992. Langkah Menjadi Juara. Semarang: Dahara Prize.
Firmansyah, N., Prawira, A. Y., Gemael, Q. A., & Setyadi, D. (2021). Pengaruh Metode Latihan Drill Dan Metode Latihan Berpasangan Terhadap Kemampuan Pukulan Lob Pada Siswa Ekstrakurikuler Bulutangkis Di Sma Gonzaga Jakarta. Jurnal Olahraga Kebugaran Dan Rehabilitasi (Joker), 1(2), 149-157.
Hardianti, P., Lian, B., Kristina, P. C., & Gemael, Q. A. (2022). Penerapan Latihan Beban Pergelangan Tangan Untuk Meningkatkan Kemampuan Forehand Bulu Tangkis Pada Siswa Kelas Viii Smp Negeri 24 Palembang. Jurnal Olahraga Kebugaran Dan Rehabilitasi (Joker), 2(1), 85-92.
John Elliot, 1991. Action Research For Educational Change Developing Teachers and Teaching. Univercity Press.
Kusyanto dan Yusuf, 2000. Panduan Menguasai Pendidikan Jasmani.
Lutan Rusli, 2011. Belajar Keterampilan Motorik pengantar Teori dan Metode. Jakarta : Depdikbut. Dirjendikti, Proyek Pengembangan LPTK.
Nurhasan, 2001. Tes dan Pengukuran Dalam Pendidikan Jasmani. Jakarta Pusat:Direktorat Jenderal Olahraga.
Peter Simpson, 2008. Tehnik Bermain Pingpong. Bandung: Pioner Jaya. Roji, 2007. Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan. Jakarta: Erlangga.
Philadelphia. Harsuki, 2003. Perkembangan Olahraga Terkini : Kajian Para Pakar. Jakarta. Rajagrafindo Persada.
Simanjuntak Victor G, 2014. Pendidikan Jasmani dan Kesehatan . Jakarta: Dirjen Dikti Depdiknas. Sunarno dan D.Sihombing, 2011. Metode Penelitian Keolahragaan. Surakarta: Yuma Pustaka.
Siswanto, 2019. Metode Penelitian Kombinasi Kualitatif dan Kuantitatif pada Penelitian Tindakan (PTK dan PTS). Jakarta
Sudjana, 2009. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Sutarmin, 2007. Terampil Berolahraga Tenis Meja. Surakarta: Era Intermedia.
Widyanti, I. T., & Izzuddin, D. A. (2022). Pengaruh Latihan Passing Dipantulkan ke Dinding terhadap Kemampuan Passing Atas Permainan Bola Voli di Perumahan Buana Asri. SPORT-Mu: Jurnal Pendidikan Olahraga, 3(1), 11-20.
Yudoprasetio, 1981. Dasar Bermain Tenis Meja. Jakarta: Bhratara Karya Aksara.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Maulana Hisyam, Mega Widya Putri
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.