Pengembangan Media E-Comath untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Peserta Didik Kelas V dalam Materi Skala pada Denah

Penulis

  • Siti Nur Fatimah Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung, Indonesia
  • Isrok'atun Isrok'atun Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung, Indonesia
  • Nurdinah Hanifah Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.35706/sjme.v8i2.10788

Abstrak

Komik adalah salah satu alat yang dapat digunakan sebagai media untuk meningkatkann kemampuan komunikasii melalui berbagai ilustrasi gambar yang ada di dalamnya. Dalam ranah pendidikan, khususnya pada pelajaran matematika, komik dapat dijadikan sebagai media belajar yang dapat meningkatkan kemampuan komunikasi matematis peserta didik. Pada penelitian ini, peneliti mengembangkan media komik digital atau E-Comath (Electronic Comic Mathematics) dalam materi skala pada denah di kelas V SD Negeri Sindang III melalui model pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). Pada penelitian ini instrument yang digunakan berupa wawancara, lembar validasi media dan materi, tes berupa soal tertulis, dan angket respons peserta didik. Hasil validasi menyatakan bahwa media E-Comath valid dan layak digunakan dengan persentase penilaian rata-rata media sebesar 95,8% dan persentase penilaian rata-rata materi 98,7% yang dikategorikan isangat baik. Media E-Comath juga dapat meningkatkan kemampuan komunikasi matematis sebesar 0,46 yang dihitung dengan rumus N-Gain, dan termasuk ke dalam kategorii peningkatan sedang, sehingga efektif digunakan. Selain itu, media E-Comath mendapat respons baik dari peserta didik untuk digunakan sebagai media pembelajaran.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Armiati. (2009). Komunikasi Matematis dan Kecerdasan Emosional. Prosiding Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika, 16, 270–280. Retrieved from http://eprints.uny.ac.id/id/eprint/7030

Cahyadi, R. A. H. (2019). Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Addie Model. Halaqa: Islamic Education Journal, 3(1), 35–42. https://doi.org/10.21070/halaqa.v3i1.2124

Faturohman, I., & Afriansyah, E. A. (2020). Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa melalui Creative Problem Solving. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 9(1), 107–118. https://doi.org/10.31980/mosharafa.v9i1.562

Fayakun, M., & Joko, P. (2015). Efektivitas pembelajaran fisika menggunakan model kontekstual (ctl) dengan metodepredict, observe, explain terhadap kemampuan berpikir tingkat tinggi. Jurnal Pendidikan Fisika Indonesia, 11(1), 49–58. https://doi.org/10.15294/jpfi.v11i1.4003

Hasbi, M., Suri, M., & Kurniawati, S. (2023). Factors affecting the communication of mathematical ability for Junior High School students. Journal of Education Science (JES), 9(1), 7–16.

Kadarisma, G. (2018). Penerapan Pendekatan Open-Ended dalam Meningkatkan Kemampuan Komunikasi SISWA SMP. ANARGYA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 1(2), 77–81. https://doi.org/10.24176/anargya.v1i2.2570

Martunis, Ikhsan, M., & Rizal, S. (2014). Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Dan Komunikasi Matematis Siswa Sekolah Menengah Atas Melalui Model Pembelajaran Generatif. Jurnal Didaktik Matematika, 1(2), 75–84.

Maydiantoro, A. (2019). Model-Model Penelitian Pengembangan (Research and Development). Jurnal Metode Penelitian, (10), 1–8. Retrieved from http://repository.lppm.unila.ac.id/34333/1/Model-Model Penelitian dan Pengembangan.pdf

Nuraeni, S. (2016). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Melalui Komik dalam Pembelajaran Matematika Terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP. FKIP UNPAS.

Nurdiana, W. S., Windayana, H., & Yunansah, H. (2016). Pengaruh Komik Edukasi Matematika Terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa Pada Operasi Hitung Bilangan Pecahan. Jurnal PGSD Kampus Cibiru, 4(3).

Permana, Y. (2001). Analisis Tingkat Penguasaan Siswa dalam Menyelesaikan Persoalan Kontekstual pada Pembelajaran Matematika. Universitas Pendidikan Indonesia.

Pribadi, A. B. (2009). Model Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta: Dian Rakyat.

Purnomosidi, Wiyanto, Safiroh, dan I. G. (2018). Senang Belajar Matematika SD/MI Kelas V. In Analisis Standar Pelayanan Minimal Pada Instalasi Rawat Jalan di RSUD Kota Semarang (Vol. 3).

Rasyid, M. A. (2020). Kemampuan Komunikasi Matematis Dalam Pembelajaran Matematika. Jurnal Edukasi: Kajian Ilmu Pendidikan, 5(1), 77–86. https://doi.org/10.51836/je.v5i1.116

Santosa, A. P. D. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Komik Digital Interaktif Materi Sudut dalam Meningkatkan Komunikasi Matematis Siswa SD. Universitas Muhammadiyah Malang.

Sari, R. M. (2018). Pengembangan Media Komik Matematika Materi Debit pada Siswa Kelas V Sekolah Dasar. 5(1), 79–90. Retrieved from https://eprints.umm.ac.id/39335/%0Ahttps://eprints.umm.ac.id/39335/1/PENDAHULUAN.pdf

Supriadi, S. (2018). Penggunaan Kartun Matematika dalam Pembelajaran Matematika. Pendidikan Dasar, (oktober), 10.

Syamsurijal, Iwan, S., & Muhammad, Y. M. (2022). Efektivitas Media Elektronik Komik Digital untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(3), 10529–10535.

Tyas, N. M. (2016). Analisis Faktor Penyebab Kesulitan Belajar Matematika Kelas IV Sekolah Dasar Negeri Di Kecamatan Ungaran Barat Kabupaten Semarang. In Digital Repository IAIN Purwokerto.

Umar, W. (2012). MEMBANGUN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA. Infinity Journal. https://doi.org/https://doi.org/10.22460/infinity.v1i1.2

Vidya, N. A. (2023). PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA KOMIK MATEMATIKA TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA (Studi pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 26 Bandar Lampung Semester Genap Tahun Pelajaran 2022/2023).

##submission.downloads##

Diterbitkan

2024-07-31

Cara Mengutip

Fatimah, S. N., Isrok’atun, I., & Hanifah, N. (2024). Pengembangan Media E-Comath untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Peserta Didik Kelas V dalam Materi Skala pada Denah. SJME (Supremum Journal of Mathematics Education), 8(2), 295–310. https://doi.org/10.35706/sjme.v8i2.10788