Penggunaan Classroomscreen dan Google Jamboard untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Peserta Didik di Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.35706/sjme.v6i2.6407Abstrak
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbedaan peningkatan kemampuan pemahaman konsep matematis antara peserta didik yang menggunakan media classroomscreen dengan media google jamboard. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas V SD Negeri Blok C Kota Cilegon Tahun Pelajaran 2021/2022. Pemilihan sampel dengan cara total sampling, diperoleh peserta didik kelas V yang terdiri dari V-A sebagai kelas kontrol dan V-B menjadi kelas eksperimen. Kelas eksperimen melakukan pembelajaran dengan media classroomscreen, sedangkan kelas kontrol melakukan pembelajaran dengan media google jamboard. Pengambilan data diperoleh dengan metode tes untuk menentukan kemampuan pemahaman konsep matematis peserta didik yang kemudian dianalisis dengan uji perbedaan rata-rata. Hasil penelitian yang diperoleh adalah kemampuan pemahaman konsep matematis peserta didik kelas eksperimen lebih baik daripada kemampuan pemahaman konsep matematis peserta didik kelas kontrol.
Unduhan
Referensi
Burns, Amy M. (2020). Using technology with elementary music approach. New York: Oxford University Press.
Carsel, S. (2018). Metodologi Penelitian Kesehatan dan Pendidikan. Yogyakarta: Penyebar Media.
Direktorat Sekolah Dasar. (2022). Semua Wajib Melaksanakan PTM Terbatas pada 2022. Diakses tanggal 16 Maret 16 2022 dari ditpsd.kemdikbud.go.id.
Fauziah, I. B., Sukarno, S., & Sriyanto, M. I. (2020). Identifikasi kesulitan belajar matematika di rumah selama pandemi covid-19 pada siswa kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dasar, 9(1), 25-30.
Hadisi, L., & Muna, W. (2015). Pengelolaan Teknologi Informasi dalam Menciptakan Model Inovasi Pembelajaran (E-Learning). Jurnal Al-Ta’dib, 8(1), 117–140.
Hasanah, E. (2019). Pengaruh Media Jamboard terhadap Motivasi Belajar dan Hasil Belajar Tajwid. Tesis Program Pascasarjana. Institut Ilmu Al-Quran Jakarta.
Jennah, R. (2009). Media Pembelajaran. Banjarmasin: Antasari Press.
Kartika, Y. (2018). Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Peserta Didik Kelas VII SMP Pada Materi Bentuk Aljabar. Jurnal Pendidikan Tambusai, 2(2), 777-785.
Mubarik dkk. (2019). Eksplorasi Proses Rekonstruksi Konsep Segiempat berdasarkan Kerangka Asimilasi dan Akomodasi. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika II (SNPMAT II). Surabaya: Universitas Negeri Surabaya.
Rahmi, D.S. (2021). Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa Selama Masa Covid-19 dalam Pembelajaran Daring Kelas VII SMP N 1 Tanjung Emas. Skripsi. Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Batusangkar.
Rusmana, I.M., dan Idha S. (2012). Efektivitas Penggunaan Media ICT dalam Peningkatan Pemahaman Konsep Matematika. Jurnal Formatif, 2(3), 198-205.
Safitri, D., Riswan J., & Deskoni. 2015. Pengaruh Media Web Enhanced Course terhadap Hasil Belajar Peserta Didik pada Mata Pelajaran Ekonomi di MAN 1 Prabumulih. Jurnal Profit, 2(2), 152-158.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sulistyaningrum, R., Hidayati, Y.M., Sutama, S., & Desstya, A. (2021). Pemanfaatan Media Pear Deck dan Jamboard dalam Pembelajaran Matematika di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Basicedu, 5(5), 4169-4179.
Sumarmo, U., Hendriana, H., & Rohaeti, E. E. (2017). Hard Skills dan Soft Skills Matematik Siswa. Bandung: PT Refika Aditama.
Sweeney, E.M., Beger, A.W., & Reid.L. (2021). Google Jamboard for Virtual Anatomy Education. Clinical Teacher, 18(4), 341-347.
Tim KPAI. (2020). KPAI: Pembelajaran Jarak Jauh Minim Interaksi. Diakses tanggal 28 April 2021 dari kpai.go.id
Umaroh,U., & Pujiastuti, H. (2020). Analisis Kemampuan Representasi Matematis Siswa dalam Mengerjakan Soal PISA Ditinjau dari Perbedaan Gender. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia, 5(2), 40-53.
Yanti, R.A., Nindiasari, H., & Ihsanudin, I. (2020). Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa SMP dengan Pembelajaran Daring. Wilangan: Jurnal Inovasi dan Riset Pendidikan Matematika, 1(3), 245-255.
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Hak cipta dilindingi undang-undang berdasarkan Undang-undang Nomor 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta. Dilarang memperbanyak isi jurnal ini, baik sebagian maupun seluruhnya dalam bentuk apapun tanpa izin tertulis dari SJME (Supremum Journal of Mathematics Education) sebagai pemegang Hak Cipta terhadap seluruh isi dari jurnal tersebut.
Penulis yang menerbitkan jurnal ini setuju dengan persyaratan berikut:
- Penulis mempertahankan hak cipta dan memberikan hak jurnal tentang publikasi pertama dengan karya yang secara bersamaan dilisensikan di bawah Lisensi Atribusi Creative Commons yang memungkinkan orang lain membagikan karya tersebut dengan pengakuan dari karya penulis dan publikasi awal dalam jurnal ini.
- Penulis dapat memasukkan pengaturan kontrak tambahan yang terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi terbitan jurnal tersebut (misalnya, kirimkan ke repositori institusional atau publikasikan dalam sebuah buku), dengan sebuah pengakuan atas publikasi awalnya di Jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting pekerjaan mereka secara online (misalnya di repositori institusional atau di situs web mereka) sebelum dan selama proses penyampaian, karena dapat menyebabkan pertukaran yang produktif, serta kutipan karya yang diterbitkan sebelumnya dan yang lebih lama.