Efektifitas Tekhnik PNF Hold Relax dan Contract Relax Terhadap Peningkatan Fleksibilitas Otot Pinggang Atlet Tim Nasional Judo

Penulis

  • Muhammad Fauzan Aziz Universitas Negeri Jakarta
  • Muchtar Hendra Hasibuan Universitas Negeri Jakarta
  • Eko Prabowo Universitas Negeri Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.35706/joker.v3i2.9993

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persentase perbedaan efektifitas pnf hold relax dan pnf contract relax terhadap fleksibilitas otot pinggang pada atlet tim nasional judo. dengan menggunakan desain penelitian kuantitatif komparatif dan teknik eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah atlet tim nasional judo Indonesia yang melakukan training center di ciloto, jawa barat, kemudian dilakukan pengambilan sampel menggunakan teknik sampling jenuh, dan didapatkan jumlah sampel sebanyak 32 atlet, yaitu mencari perbedaan dengan metode penelitian pre test dan post test. dilakukan 16 kali pertemuan untuk mendapatkan hasil skor penelitian, prosedur pengambilan data dilakukan dengan teknik observasi untuk mengetahui antara perbedaan metode pnf hold relax dan efek pnf contract relax. Hasil penelitian menunjukan bahwa adanya efek pnf hold relax mempengaruhi peningkatan fleksibilitas otot pinggang, dan efek pnf contract relax mempengaruhi peningkatan fleksibilitas otot pinggang, tetapi kedua efek tersebut tidak memiliki perbedaan signifikan terhadap peningkatan fleksibilitas otot pinggang terhadap atlet tim nasional judo.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Abdul, A. (2020). Latihan Fleksibilitas Dengan Metode PNF. Latihan Fleksibilitas Dengan Metode PNF, 1.

Anderson, & Bob. (2020). Stretching, Library of Congress Cataloging in Publication Data.

Haff, G., & Trifflet, T. (2018). Essentials of Strength Training and Conditioning. In H. Kinetics (Ed.), Essentials of Strength Training and Conditioning.

Juliantine, T. (2019). Studi Perbandingan Berbagai Macam Metode LatihanPeregangan Dalam Meningkatkan Kelentukan. In Jurnal UniversitasPendidikan.

Kayla, B. (2020). Kinetics. Proprioceptive Neuromuscular Facilitation (Pnf): Its Mechanisms And Effects On Range Of Motion And Muscular Function. Journal of Human Kinetics, 31

Sato, T,. Okano dalam Basit Hubungan Kekuatan Otot Lengan Dan Fleksibilitas Pinggang Dengan Hasil Bantingan Pada Teknik Tsuri Goshi Dalam Olahraga Judo. S1 thesis, Universitas Pendidikan Indonesia

Sukadiyanto. (2020). Pengantar Teori dan Metodologi Melatih Fisik. Pengantar Teori Dan Metodologi Melatih Fisik.

Sugiyono. (2019). Metodologi penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D. Metodologi Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D, 75.

Wahyudin. (2020). P. “PENGARUH PNF (PROPIOCEPTIVE NEUROMUSCULAR FACILITATION) TERHADAP FLEKSIBILITAS OTOT MEMBER FITNESS CENTRE PESONA MERAPI DI YOGYAKARTA,” 28–29.

Wu, & Chen. (2018). ..” Efficient Mechanoluminescent Elastomers for Dual‐ responsive Anticounterfeiting Device and Stretching/Strain Sensor with Multimode Sensibility., 1803168(34), 28.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-10-31

Cara Mengutip

Aziz, M. F., Hasibuan, M. H., & Prabowo, E. (2023). Efektifitas Tekhnik PNF Hold Relax dan Contract Relax Terhadap Peningkatan Fleksibilitas Otot Pinggang Atlet Tim Nasional Judo. Jurnal Olahraga Kebugaran Dan Rehabilitasi (JOKER), 3(2), 152–157. https://doi.org/10.35706/joker.v3i2.9993