IMPLEMENTASI AL-QUR’AN SURAT AN-NAHL AYAT 125 SEBAGAI METODE PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (Studi Analisis al-Quran Surah An-Nahl Ayat 125)

Authors

  • Agus Somantri Mahasiswa Program Pascasarjana (S2) PAI Unsika

Abstract

Al-Qur'an adalah sumber pengetahuan dan sebagai pedoman hidup yang di dalamnya terdapat berbagai ilmu untuk kehidupan manusia. Banyak unsur pendidikan di dalam alQur'an tentang bagaimana cara mengelola sebuah proses kependidikan yang salah satunya adalah implementasi metode pendidikan. Pokok bahasan dalam penelitian ini yaitu (1) Pendapat para mufassir tentang Q.S. An-Nahl ayat 125, (2) Esensi Pendidikan Agama Islam yang terkandung dalam Q.S. An-Nahl ayat 125, (3) Implementasi Motode pembelajaran dengan menggunakan metode Bil-Hikmah, metoda Al-Mau’idzhah Hasanah dan metoda mujaadalah billatii hiya ahsan . Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode deskriptif dengan menggunakan pendekatan kualitatif dan juga memakai pendekatan metode tafsir tahliliy atau tafsir tajzi’iy. Teknik yang digunakan adalah book survey atau study literatur, yakni dengan cara mengambil pendapat-pendapat para mufasirin dan sumber data dari kitab atau yang ada kaitannya dengan penelitian ini. Berdasarkan pengolahan data, diperoleh hasil penelitian yaitu: (1) Perintah Allah kepada Rasul-Nya untuk menyeru manusia ke jalan yang lurus, (2) Dalam menyeru manusia Rasul diperintahkan untuk menggunakan metode BilHikmah, metode Al-Mau’idzhah Al-Hasanah, dan metode mujaadalah billatii hiya ahsan,(3) Sebagai pendidik harus mampuh meyesuaikan dan mengimplementasikan metode sesuai dengan tingkat kecerdasan peserta didik dan di terapkan kepada siapapun dengan kondisi orang-orang yang akan dididik. Kata Kunci: implementasi, metode pendidikan, tafsir al-qur’an surat an-nahl ayat 125

Al-Qur’an Al-Karim Aplikasi Maktabah Syaamilah Al-Maraghy, 1974. Tafsir Al-Maraghy. Terj. Hery Noer Ali, dkk. Semarang: Toha Putra, Depag RI. 1989. Al-Qur'an Dan Terjemahnya, Semarang: C.V. Toha Putra. Depag RI. 1984. Al-Qur'an Dan Tafsirnya. Semarang: CV. Toha Putra. Hamka. 1992. Tafsir Al-Azhar. Jakarta: Pustaka Panjimas http://belajarpsikologi.com/metode-penelitian-kualitatif/di akses tgl 17-07-2017 pukul 12:35 http://stitattaqwa.blogspot.com/2017/07/metode-pendidikan-dalam-kajian-tafsir.html diakses tgl 08-7-2017 pukul 22:26 Ibnu Katsir. 1980. Tafsir Ibnu Katsir. Beyrut: Daarul Fikri. Muhammad bin Ahmad, Abdurrahman bin Abi Bakr al-Mahalli, As-Suyuthi, Tafsir Jalalain, Dar ul-Hadîts, Kairo, tt, Halaman 363.

Quraish Shihab. M. 2011. Tafsir Al-Misbah. Lentera Hati: Jakarta Sayid Al-Qutub. Tafsir fii Dzhilal Al-Qur'an. (Beyrut: Darul Asy-Syuruf, tt) hlm. 291- 293 Wahbah Al-Zuhaeli, 1991. Tafsir Munir. Damasqus: Darul Fikri

Downloads

Download data is not yet available.

References

Al-Qur’an Al-Karim

Aplikasi Maktabah Syaamilah

Al-Maraghy, 1974. Tafsir Al-Maraghy. Terj. Hery Noer Ali, dkk. Semarang: Toha Putra,

Depag RI. 1989. Al-Qur'an Dan Terjemahnya, Semarang: C.V. Toha Putra.

Depag RI. 1984. Al-Qur'an Dan Tafsirnya. Semarang: CV. Toha Putra.

Hamka. 1992. Tafsir Al-Azhar. Jakarta: Pustaka Panjimas

http://belajarpsikologi.com/metode-penelitian-kualitatif/di akses tgl 17-07-2017 pukul12:35

http://stitattaqwa.blogspot.com/2017/07/metode-pendidikan-dalam-kajian-tafsir.html

diakses tgl 08-7-2017 pukul 22:26

Ibnu Katsir. 1980. Tafsir Ibnu Katsir. Beyrut: Daarul Fikri.

Muhammad bin Ahmad, Abdurrahman bin Abi Bakr al-Mahalli, As-Suyuthi, Tafsir

Jalalain, Dar ul-Hadîts, Kairo, tt, Halaman 363.

Quraish Shihab. M. 2011. Tafsir Al-Misbah. Lentera Hati: Jakarta

Sayid Al-Qutub. Tafsir fii Dzhilal Al-Qur'an. (Beyrut: Darul Asy-Syuruf, tt) hlm. 291-

Wahbah Al-Zuhaeli, 1991. Tafsir Munir. Damasqus: Darul Fikri.

Published

2017-08-01

How to Cite

Somantri, A. (2017). IMPLEMENTASI AL-QUR’AN SURAT AN-NAHL AYAT 125 SEBAGAI METODE PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (Studi Analisis al-Quran Surah An-Nahl Ayat 125). Wahana Karya Ilmiah Pendidikan, 1(02). Retrieved from https://journal.unsika.ac.id/index.php/pendidikan/article/view/1036