PENGARUH LATIHAN PULL UP TERHADAP KEKUATAN OTOT LENGAN ATLET EKSTRAKULIKULER DAYUNG SMK PGRI TELAGASARI

Authors

  • Deden Akbar Izzuddin Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Qorry Armen Gemael Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Indah Wulan Pratiwi Universitas Singaperbangsa Karawang

DOI:

https://doi.org/10.35706/joker.v2i1.6469

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahuai Pengaruh Latihan Pull Up Terhadap Kekuatan Otot Lengan Atlet Extrakulikuler Dayung Smk Pgri Telagasari. Penelitian ini adalah pra eksperimental, Pendekatan One-group pra-post test design. Dalam penelitian ini yang dijadikan sebagai populasi adalah Atlet Extrakulikuler dayung SMK PGRI Telagasari yang berjumlah 25 atlet. Teknik pengambilan sampel menggunakan Total Sampling atau Sampel Jenuh, maka semua populasi dijadikan sampel. Intrumen yang dingunakan dalam pengumpulan data kekuatan otot lengan yaitu mengangunakan Tes Pull Up.  Berdasarkan analisis data diperoleh harga statistic t = 16.365 dengan df =24 serta angka sig. dan p-value = 0,00 < 0,05 atau H0 ditolak. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan hasil Kemampuan kekuatan Otot Lengan Atlet Ekstrakulikuler Dayung SMK PGRI Telagasari sebelum dan setelah diberikan perlakuan Latihan Pull Up

Downloads

Download data is not yet available.

References

Christano, D. A., Adiputra, N., Lesmana, S. I., Sutjana, A. P., Muliarta, M., & Wahyudin, W. (2017). Penambahan Latihan Core Stability pada Program Pelatihan Atlet Dayung untuk Peningkatan Kecepatan Mendayung. Sport and Fitness Journal, 5(3), 40-47.

Ilham, M., & Rifki, M. S. (2020). Pengaruh Latihan Beban Terhadap Peningkatan Hipertrofi Otot Lengan Atlet Dayung. JURNAL STAMINA, 3(6), 379-397.

Izzuddin, D. A., & Gemael, Q. A. (2020). Model Latihan Dayung Berbasis Modifikasi Alat Untuk Atlet Pemula. Sporta Saintika, 5(1), 21-30.

Izzuddin, D. A., Julianti, R. R., Nugroho, S., Kurniawan, F., Gemael, Q. A., Afrinaldi, R., & Taufik, M. S. (2021). SOSIALISASI LATIHAN STABILISASI UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN KAYAK BAGI PELATIH DAYUNG. AMALIAH: JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT, 5(2), 131-135.

Khoirullah, K., Nugroho, S., Afrinaldi, R., & Izzuddin, D. A. (2021). Survey Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) Siswa SMP Negeri 1 Pakisjaya Khoirullah. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 7(8), 377-382.

Lengkana, A S, Tangkudung, J., & Asmawi, A. (2019). The effectiveness of thigh lift exercises using, rubber on the ability of acceleration on sprint runs. Journal of Physics: Conference Series, 1318(1), 12031.

Maulana, S., Izzuddin, D. A., & Dewi, R. R. K. (2021). PENGARUH LATIHAN PLYOMETRICS TERHADAP POWER TUNGKAI ATLET PENCAK SILAT ILMU KEOLAHRAGAAN UNSIKA. Jurnal Olahraga Kebugaran dan Rehabilitasi (JOKER), 1(2), 98-104.

Meirizal, Y., & Rusmana, R. (2018). Perbandingan latihan pull up dan latihan push up terhadap keterampilan chest pass bola basket. Jurnal Kepelatihan Olahraga, 10(1), 26-33.

Oktavia S, Effendi H. 2019. Tinjauan Asupan Gizi dan Tingkat Kondisi Fisik Atlet Dayung Putri Kabupaten Agam. Jurnal Stamina. 2(3), pp. 112–120. doi: 10.7143/jhep.46.172.

Prihantoro, Ginanjar. 2011. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pencapaian Prestasi di Klub Panjat Tebing On-Sight Batang, Jurnal Kepelatihan Olahraga.

Sawal, S., Fitri, A., & Waruni, M. (2019). Perancangan Alat Olahraga Penghitung Pull Up Berbasis Mikrokontroler Mengunakan Sensor Ultrasonik. Jurnal JTE UNIBA, 4(1).

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif,. Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta

Published

2022-04-30

How to Cite

Izzuddin, D. A., Gemael, Q. A., & Pratiwi, I. W. . (2022). PENGARUH LATIHAN PULL UP TERHADAP KEKUATAN OTOT LENGAN ATLET EKSTRAKULIKULER DAYUNG SMK PGRI TELAGASARI. Jurnal Olahraga Kebugaran Dan Rehabilitasi (JOKER), 2(1), 1–6. https://doi.org/10.35706/joker.v2i1.6469