Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP Pada Materi Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV)

Authors

  • Annisa Kurniawati Pendidikan matematika Universitas singaperbangsa Karawang
  • Sutirna Sutirna Pendidikan Matematika Unsiversitas Singaperbangsa Karawang

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk menggambarkan serta menganalisis aspek kemampuan komunikasi siswa SMP pada materi sistem persamaan linier dua variabel (SPLDV). Metode penelitian menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif dengan populasi adalah siswa kelas VIII SMP di Karawang sedangkan sampelnya diambil satu kelas dengan sistem sampel kluster, yaitu dengan masing-masing 5 siswa yang memiliki kemampuan tinggi, sedang dan rendah. Hasil analisis bagi siswa yang kemampuannya tinggi untuk kemampuan komunikasi matematisnya termasuk pada katogori tinggi (83,33%), siswa yang kemampuannya sedang untuk kemampuan komunikasi matematisnya termasuk pada kategori sedang (65,00%) dan siswa yang kemampuannya rendah untuk kemampuan komunikasi matematisnya termasuk pada kategori rendah (26,70%). Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa kemampuan komunikasi siswa kelas IX SMP di Karawang pada Materi Sistem Persamaan Linear Dua Variabel termasuk dalam katagori sedang (58,34 %).

 

Kata kunci:

Kemampuan, Komunikasi matematika, sistem persamaan linear dua variabel

Downloads

Download data is not yet available.

References

Armiati. (2009). KOMUNIKASI MATEMATIS DAN KECERDASAN EMOSIONAL. Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika.

Khaini, F. N. (2017). KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA DALAM MENGUBAH SOAL CERITA MENJADI MODEL MATEMATIKA PADA MATERI SISTEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL KELAS VIII MTs DARUSSALAM KADEMANGAN BLITAR. Skripsi.

M, B. (2015). Meningkatkan kemampuan komunikasi dan penalaran serta disposisi matematika siswa SMK dengan pendekatan kontekstual melalui game adobe flash cs 4.0. Jurnal Ilmiah Program Studi Matematika STKIP Siliwangi Bandung, Vol 4, No.2, September 2015, 4.

NCTM. (2000). Principles and standars for School Mathematics. United States: VA : NCTM.

Pertiwi, D. (2016). PENGARUH PENGGUNAAN MODEL STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA TERHADAP.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantatif,kualitatif dan R&D. In Metode Penelitian Kuantatif, Kualitatif dan R&D (p. 244). Bandung: Alfabeta.

Sumarmo, U. (2017). https://docplayer.info/34132685-Pedoman-pemberian-skor-pada-beragam-tes-kemampuan-matematik.html. (PEDOMAN PEMBERIAN SKOR PADA BERAGAM TES KEMAMPUAN MATEMATIK) Retrieved 11 4, 2019

Published

2019-12-12

How to Cite

Kurniawati, A., & Sutirna, S. (2019). Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP Pada Materi Sistem Persamaan Linear Dua Variabel (SPLDV). Prosiding Sesiomadika, 2(1b). Retrieved from https://journal.unsika.ac.id/sesiomadika/article/view/2805

Issue

Section

Artikel