Implementasi Strategi Pembelajaran Pendidikan Jasmani Kurikulum 2013 di SMAN 1 Jasinga

Penulis

  • Agung Esa Fitriana Unversitas Singaperbangsa Karawang
  • Rahmat Iqbal Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Rekha Ratri Julianti Universitas Singaperbangsa Karawang

DOI:

https://doi.org/10.35706/jlo.v1i2.3884

Abstrak

Pendidikan merupakan suatu kebutuhan manusia yang berlangsung seumur hidup. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesiapan implementasi strategi pembelajaran Pendidikan jasmani berdasar kurikulum 2013. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif yang diintepretasikan dengan cara deskripsi, yang menyajikan data hasil penelitian berupa rangkaian kata-kata. Subjek dalam penelitian ini adalah guru penjasorkes dan  kepala sekolah. Objek  dalam penelitian ini adalah perencanaan, pelaksanaan pembelajaran, dan evaluasi pembelajaran  penjas. Pengambilan data dilakukan secara interaktif, analisis pada model ini menggunakan model analisa Miles dan Huberman yang terdiri dari pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan dan verifikasi. Instrumen utama dalam penelitian ini menggunakan pedoman observasi. Dan instrumen  pendukungnya adalah wawancara serta dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa Implementasi  Satrategi Pembelajaran Penjas Berdasarkan Kurikulum 2013 adalah baik, implementasi tersebut dapat dilihat berdasarkan hasil penelitian dari rencana pembelajaran adalah baik, pelaksanaan pembelajaran baik dan proses penilaianya juga baik. Dengan hasil tersebut dapat disimpulkan Implementasi Strategi Pembelajaran Penjas Berdasarkan Kurikulum 2013 adalah baik.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Agus Mahendra. (2008). Pendekatan Dan Strategi Pendidikan Jasmani. Bandung:FPOK UPI.

Arya Jibda Agus. ( 2017). Implementasi Penggunaan Gaya Mengajar dalam Pendidikan Jamani.

Danang Ari Wibowo. (2008). Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan Pendidıkan (KTSP).

Dimyati, A. (2019). Tingkat Kejenuhan Guru dalam Mengajar Pendidikan. Jurnal Ilmiah Penjas, 5(2), 37–47.

Dimyati, A., & Aminah, A. S. (2017). Pengaruh Fun Outbound untuk Meningkatkan Motivasi Siswa dalam Mengikuti Pembelajaran Penjas pada Siswa Kelas XI di SMK Yisca Cilamaya Karawang. Seminar Nasional Riset, 5, 153–158.

Dwi Siswoyo, dkk. (2008). Ilmu Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press.http://id.wikipedia.org/wiki/pembelajaranyang diunduh pada hari Jumat pukul20.15 tanggal 6 Desember 2013 Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia tahun 2013.

Gustiawati Resty. (2015). Evaluasi Pembelajaran Pendidikan Jasmani. Multi Kresindo.

J. Hartoto dan Tomolius. (2000). Strategi Pembelajaran Penjas dan Gaya Pengajaran Disekolah Dasar dan Menengah. Yogyakarta:UNY.

Kunandar. (2013). Penilaian Autentik. Jakarta: PT. Rajagrafindo Persada.

Lexy J. Moleong. (2012). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.

Mida Latifatul Muzamiroh. (2013). Kupas Tuntas Kurikulum 2013. Jakarta:Rineka Cipta.

Mulyasa, (2013). Pengembangan dan Implementasi Kurikulum 2013 Bandung:PT.Remaja Rosdakarya.

Moh.Najir. (2013). Metode Penelitian. Ghalia Indonesia.

Oemar Hamalik. (2010). Pengembangan Kurikulum. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Oemar Hamalik (2011). Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 65 Tahun 2013.

Rahayu Trisna Ega. (2016) Strategi Pembelajaran Pendidikan Jasmani. Bandung. Alfabeta

Sugiyono, (2012). Model Penelitian Pendidikan Kualitatif, Kuantitatif. dan R & D. Bandunhg : Alfabeta

Supandi. (1991). Strategi Belajar Mengajar Pendidikan Jasmani dan Kesehatan..

Syamlawi Syam. (1991). Strategi Belajar Mengajar Pendidikan Jasmani Dan Kesehatan. Ghaliaa Indonesia Bogor.

Srijono Brotosuryono. (1995). Perencanaan Pembelajaran Pendidikan Jasmani dan Kesehatan. Jakarta: Dirjen. Pendidikan Dasar dan Menengah Depdikbud

Sugihartono, dkk. (2007). Psikologi Pendidikan. Yogyakarla: UNY Press.

Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta.

Tite Juliantine. (2009). Strategi Belajar Mengajar Penjasorkes. Bandung: FPOK UPI.

##submission.additionalFiles##

Diterbitkan

2021-07-25 — Diperbaharui pada 2021-07-25

Versi

Cara Mengutip

Esa Fitriana, A., Iqbal, R. ., & Ratri Julianti, R. (2021). Implementasi Strategi Pembelajaran Pendidikan Jasmani Kurikulum 2013 di SMAN 1 Jasinga. Jurnal Literasi Olahraga, 1(2). https://doi.org/10.35706/jlo.v1i2.3884