Hubungan Kecerdasan Emosional dengan Minat Belajar Warga Belajar Program Pendidikan Kesetaraan Paket C (Studi di PKBM Cerdik Cabang Pesantren Miftahul Anwar Kota Tasikmalaya)

Penulis

  • Lusy Ardiyanti Universitas Siliwangi
  • Wiwin Herwina Universitas Siliwangi
  • Ahmad Hamdan Universitas Siliwangi

Abstrak

Learning not only develops Rational Intelligence, but must develop Emotional Intelligence. Inside the learning community must be embedded interest in learning if low interest in learning must be increased in terms of learning motivation, interest in learning, attention in learning, and knowledge. This study aims to determine the relationship between emotional intelligence and learning interest of learning citizens of the package c equivalency education program. This research was conducted using quantitative methods of correlational education using total sampling techniques with a sample size of 45 learning citizens of PKBM Cerdik. From the results of the study using the Pearson product moment correlation test, it is known that the result is 0.608, then proceed to see the r-table, in the distribution of r-table values with the calculation of DF = N-2 = 45-2 = 43, at a significance level of 5% of 0.301 which means that r-table 0.608 ≥ 0.301. These results indicate that the two variables are correlated, which means that H1 is accepted while H0 is rejected in this study. it can be concluded that there is a relationship between emotional intelligence variables and interest in learning.

Keywords: Intelligence, Emotional, Interest, Learning, Learning Citizens

ABSTRAK

Pembelajaran tidak hanya mengembangkan Rational Intelligence, tetapi harus mengembangkan Emotional Intelligence. Didalam diri warga belajar harus tertanam minat pada pembelajaran jika minat belajar rendah harus dilakukan peningkatan dalam hal motivasi belajar, ketertarikan pada pembelajaran, perhatian dalam pembelajaran, dan pengetahuan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kecerdasan emosional dengan minat belajar warga belajar program pendidikan kesetaraan paket c. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kuantitatif pendidikan korelasional menggunakan teknik total sampling dengan jumlah sampel sebanyak 45 warga belajar PKBM Cerdik. Dari hasil penelitian menggunakan uji korelasi pearson product moment diketahui hasilnya sebesar 0,608, lalu dilanjutkan melihat r-tabel, pada distribusi nilai r-tabel dengan perhitungan DF= N-2= 45-2= 43, pada taraf signifikansi 5% sebesar 0,301 yang berarti r-tabel 0,608 ≥ 0,301. Hasil tersebut menunjukkan bahwa kedua variabel berkorelasi yang berarti H1 diterima sedangkan H0 ditolak dalam penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan antara variabel kecerdasan emosional dengan minat belajar.

Kata Kunci: Kecerdasan, Emosional, Minat, Belajar, Warga Belajar

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Arikunto, S. (2012). Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Goleman, D. (2018). Kecerdasan Emosional (Kecerdasan Emosional) Mengapa EI Lebih Penting Daripada IQ Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Heryani, R,. D. (2022). Pengaruh Kecerdasan Emosional Dan Motivasi Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Siswa SMAN di Jakarta Selatan. Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pendidikan. 8(1). 282-292.

Isssom, F,. L. dan Makbulah, R. (2017). Pengaruh Stress Situasi Kerja Terhadap Psychological Well-Being Pada Guru Honorer Madrasah Ibtidaiyah Di Kota Tangerang. Jurnal Perspektif Imu Pendidikan. 31(1) . 61-67.

Masdul, Muh. Rizal. (2018). Komunikasi Pembelajaran. IQRA: Jurnal Ilmu Kependidikan dan Keislaman. 13(2). 1-9.

Mustofa, Zamzam. (2023) Strategi Peningkatan Konsentrasi Belajar Siswa Dalam memahami Materi Pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) Damhil Education Journal. 3(1) 19-35.

Rahman, S. (2021). Pentingnya Motivasi Belajar Dalam Meningkatkan Hasil Belajar. Jurnal Perpustakaan dan Informasi. 289-302.

Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-faktor yang mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.

Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2024-05-07

Cara Mengutip

Ardiyanti, L., Herwina, W. ., & Hamdan, A. (2024). Hubungan Kecerdasan Emosional dengan Minat Belajar Warga Belajar Program Pendidikan Kesetaraan Paket C (Studi di PKBM Cerdik Cabang Pesantren Miftahul Anwar Kota Tasikmalaya). JoCE (Journal of Community Education), 4(1), 35–40. Diambil dari https://journal.unsika.ac.id/index.php/joce/article/view/10551

Terbitan

Bagian

Artikel

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama