Analisis Habits of Mind Matematis Siswa SMP dalam Materi SPLDV

Penulis

  • Dian Pebriana Universitas Singaperbangsa Karawang
  • Adi Ihsan Imami Universitas Singaperbangsa Karawang

Abstrak

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis habits of mind matematis siswa SMP dalam materi SPLDV. Metode yang diterapkan pada penelitian ini adalah metode deskriptif dalam penelitian kualitatif. Dengan subjek penelitian sebanyak 30 siswa kelas IX F di SMPN 2 Klari di Kabupaten Karawang tahun pelajaran 2022/2023. Penelitian ini dilakukan dengan instrumen non tes yaitu berupa angket terdiri dari 20 soal pernyataan yang terbagi menjadi 10 soal pernyataan  negatif dan  10 soal pernyataan positif berdasarkan 12 indikator dalam habits of mind matematis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat 3 orang dengan kebiasaan berpikir matematis dengan persentase 10% dalam kategori tinggi, 23 orang dengan persentase 77% dalam kategori sedang, dan 4 orang dengan persentase 13% dalam kategori rendah.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2023-02-20

Cara Mengutip

Pebriana, D., & Imami, A. I. (2023). Analisis Habits of Mind Matematis Siswa SMP dalam Materi SPLDV. Prosiding Sesiomadika, 4(1). Diambil dari https://journal.unsika.ac.id/index.php/sesiomadika/article/view/7603

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 > >>